Driver Gojek dan Taksi Online  Jember Bantu korban Erupsi Semeru 

    Driver Gojek dan Taksi Online  Jember Bantu korban Erupsi Semeru 

    LUMAJANG -  Para tukang ojek dan taksi online Jember serahkan bantuan untuk korban erupsi semeru.  Bahan bahan bantuan langsung dititipkan kepada PMI Propinsi Jawa Timur di posko desa Penanggal kecamatan Candipuro, lumajang, Kamis (8/12)、

    " PMI punya sistem yang kami nilai vukup bagus menyampaikan manfaat itu kepada korban Semeru , " kata Charis Sakti, ketua Driver Jember Community (Djeco). 

    Bahan bantuan yang didistribusikan ke tenda logistik PMI Jatim, antara lain Air mineral, sarung, masker dll. Semua itu dikumpulkan dari para driver ojek dan taksi online yang tergabung dalam Djeco. 

    Barang barang tersebut, dikirim dengan 2 truk milik Polres Jember. Bersama dengan elemen lain yakni Jember Sae dan Paskas. 

    Koordinator logistik Posko PMI  Jawa Timur di Penanggal, Candipuro, Edi Imam Sujono, menyatakan salut dan terima kasih kepada kawan kawan driver online Jember. Dia menilai, bantuan air mineral sebanyak 400 doz dinilai sangat tepat. (Siswandi)

    Covid Nagekeo Bertambah Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Hari Ke 5 Pasca Bencana Awan Panas Guguran,...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan Pengiriman Logistik Pilkada Ke PPK
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember disebar di Beberapa Lokasi, Perluas Herd Immunity Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres, Pantau Langsung Pemindahan Isoman Ke Isoter Serta Penggunaan Aplikasi Silacak
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember, Masyarakat Antusias Suntik Vaksin Dosis-2
    Koramil 0824/22 Balung Lakukan Pendampingan Tracing Oleh Tenaga Kesehatan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Haul Akbar KH Ahmad Nahrawi, Pimpin Pembacaan  Surrah Yassin

    Ikuti Kami