Dandim 0824/Jember Menyampaikan Selamat Hari Pramuka Nasional Ke 63

    Dandim 0824/Jember Menyampaikan Selamat Hari Pramuka Nasional Ke 63

    JEMBER – Pramuka sebagai salah satu organisasi kjepanduan dan wadah pembinaan pelajar, generasi muda bangsa, kini sudah genap berusia 63 Tahun sejak berdirinya pada 14 Agustus 1961 – 14 Agustus 2024, yang diperingati oleh seluruh tingakatan Pramuka di Indonesia, termasuk di Kabupaten Jember, dengan Upacara yang diselenggarakan pada 14/08/2024 di Lapangan Sukorambi dengan dipimpin Bupati Jember Hendy Siswanto.

    Kegiatan peringatan tersebut diharapkan menjadi momentum untuk terus mengembangkan, dan meningkatkan pembinaan dan peran sertanya dalam pembangunan maupun kegiatan kemanusiaan, seperti penanggulangan bencana alam dan lain-lainnya.

    Menyikap[I peringatan ke 63 tahun Hari Pramuka Nasional tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, saat kami konfirmasi melalui selulernya, menyampaikan permohonan maaf tidak dapat menghadiri upacara peringatan Hari Pramuka Nasional di Kabupaten Jember, karena saya sedang melaksanakan  kegiatan dinas di Surabaya, dan saya wakilkan kepada Pasiter Kapten Inf Sarjo untuk mengahadirinya.

    Pada kesempatan yang berbahagia ini, saya atas nama Keluarga Besar Kodim 0824/Jember dan selaku Ketua Pembimbing Saka,  Pramuka Saka Wira Kartika Kodim 0824/Jember menyampaikan selamat Hari Pramuka Nasional Ke 63, semoga Pramuka senantiasa selalu menjadi bagian dari pembinaan generasi bangsa dengan kegiatan kegiatan sosial kemasyarakatan serta kegiatan kemanusiaan dalam peran sertanya menjaga kedaulatan NKRI, sesuai dengan Thema “Pramuka Berjiwa Pancasila Menjaga NKRI. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Tim Dalprogar Mabesad, Tinjau Kodim 0824/Jember 

    Artikel Berikutnya

    1283 KPM Menerima Bantuan Pangan, Babinsa...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Kapuskesad Kunjungi RS TK III Baladhika Husada Jember, Motivasi Pengembangan Pelayanan Unggulan
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Kapuskesad Kunjungi RS TK III Baladhika Husada Jember, Motivasi Pengembangan Pelayanan Unggulan
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember disebar di Beberapa Lokasi, Perluas Herd Immunity Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres, Pantau Langsung Pemindahan Isoman Ke Isoter Serta Penggunaan Aplikasi Silacak
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember, Masyarakat Antusias Suntik Vaksin Dosis-2
    Koramil 0824/22 Balung Lakukan Pendampingan Tracing Oleh Tenaga Kesehatan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Haul Akbar KH Ahmad Nahrawi, Pimpin Pembacaan  Surrah Yassin

    Ikuti Kami