Dandim 0824/Jember Hadiri Pelepasan Peserta Tajemtra, Dukung Kebijakan Bupati Bangkitkan Perekonomian

    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelepasan Peserta Tajemtra, Dukung Kebijakan Bupati Bangkitkan Perekonomian

    JEMBER - Dalam membangkitkan perekonomian masyarakat pasca pandemi Covid 19 dan pasca kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM), pemerintah dengan segala upaya melakukan langkah-langkah untuk membangkitkan perekonomian warga.

    Gerak Jalan Tanggul Jember Tradisional (Tajemtra) yang merupakan agenda gerak jalan di kabupaten Jember yang fenomenal, kembali diselenggarakan pada Sabtu 17/12/2022 di berangkatkan oleh Bupati Jember.

    Menurut Bupati Jember Hendy S, pelaksanaan gerak jalan ini disamping menjadi distenasi tersendiri, juga memiliki dampak Multiplier effect, dalam membangkitkan perekonomian. Jelas Bupati Jember.

    Acara pelepasan peserta gerak jalan Tajemtra 2022 dihadiri oleh Forkopimda Plus diantaranya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan,  Kapolres Jember AKBP Hery Purnomo, Kajari Jember, Ketua Pengadilan Negeri dan lain-lainnya, yang selanjutnya  ikut berjalan.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya menyatakan, kita sangat mendukung ide cemerlang Bupati Jember dalam melakukan kegiatan-kegiatan dalammupaya membangkitkan perekonomian warga.

    Seperti yang kita ikut saat ini Gerak Jalan Tajemtra 2022 yang diikuti sekita 20.000 peserta dengan route sepanjang 30 Km, yang tentunya dipenuhi berjajar penjual makanan, UMKM dan lain-lain.

    Ini yang di maksud dengan Multiplier effect, dalam membangkitkan perekonomian warga, perekonomian meningkat pertahanan kuat. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Polres Jember Kerahkan Ratusan Personil...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat
    Putu Kambang: Cerita Rasa dari Lengayang yang Tak Lekang Waktu
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Dandim 0824/Jember Silaturahmi ke Rektor Unej : Perkuat Sinergi untuk Kemajuan Jember
    Babinsa Pondokjoyo Posramil 0824/31 Semboro Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember disebar di Beberapa Lokasi, Perluas Herd Immunity Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres, Pantau Langsung Pemindahan Isoman Ke Isoter Serta Penggunaan Aplikasi Silacak
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember, Masyarakat Antusias Suntik Vaksin Dosis-2
    Koramil 0824/22 Balung Lakukan Pendampingan Tracing Oleh Tenaga Kesehatan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Haul Akbar KH Ahmad Nahrawi, Pimpin Pembacaan  Surrah Yassin

    Ikuti Kami