Aksi Sosial Persit KCK Cabang XXXVIII, Serahkan Bantuan Ke Yayasan Yatim Piatu dan Panti Penyandang Disabilitas

    Aksi Sosial Persit KCK Cabang XXXVIII, Serahkan Bantuan Ke Yayasan Yatim Piatu dan Panti Penyandang Disabilitas

    JEMBER – Dipimpin langsung oleh Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (Persit KCK) Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Ny. Dista Rahmat Cahyo Dinarso diampingi pengurusya melakukan bakti sosial mengunjungi rumah yatim piatu Yayasan Attafakur Jl S Parman X/71 Jember dan Panti Penyandang Disabilitas yang juga berada di wilayah Kecamatan Sumbersari. Pada Kamis 07/12/2023.

    Dalam wawancaranya pada Jum’at 08/12/2023, Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Ny. Dista Rahmat Cahyo Dinarso menyatakan, bahwa kegiatan ini merupakan bakti sosial yang kita laksanakan dalam mebantu saudara-saudara kita yang membutuhkan.

    Kita disamping mengunjungi dan menyerahkan bantuan ke Yayasan Yatim Piatu Attafakur, juga mengunjungi Panti Disabilitas, mengunjungi anggota yang sakit dan lain-lainnya.

    Hal ini tentunya sebagai wujud empati kita, kepedulian kita terhadap sesama yang membutuhkan uluran tangan kita, apa yang kita berikan walaupun mungkin nilainya tidak seberapa, namun semoga memberikan manfaat bagi mereka dan menjadi amal kebaikan kita semua. Tegas Ny Dista Rahmat Cahyo Dinarso Istri Dandim 0824/Jember tersebut. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Kawal Pembangunan, Danramil 0824/26 Jelbuk...

    Artikel Berikutnya

    Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Sumber...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Kapuskesad Kunjungi RS TK III Baladhika Husada Jember, Motivasi Pengembangan Pelayanan Unggulan
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Kasdim 0824/Jember Ambil Apel Siaga Kodim, Antisipasi Perkembangan Situasi Wilayah
    Kapuskesad Kunjungi RS TK III Baladhika Husada Jember, Motivasi Pengembangan Pelayanan Unggulan
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember disebar di Beberapa Lokasi, Perluas Herd Immunity Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres, Pantau Langsung Pemindahan Isoman Ke Isoter Serta Penggunaan Aplikasi Silacak
    Serbuan Vaksin Kodim 0824/Jember, Masyarakat Antusias Suntik Vaksin Dosis-2
    Koramil 0824/22 Balung Lakukan Pendampingan Tracing Oleh Tenaga Kesehatan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Haul Akbar KH Ahmad Nahrawi, Pimpin Pembacaan  Surrah Yassin

    Ikuti Kami